bahaya bermain gedget terlalu lama

        
          perkembangan teknologi saat ini berkembang sangat pesat. pada era globalisasi ini semua orang pasti mengenal yang namanya gadget, dan pasti 99% orang di dunia ini memilikinya. alat yang satu ini juga memiliki kelebihan yang sangat banyak, dibalik kelebihan nya itu gadget juga memiliki beberapa resiko
          dari beberapa penelitihan jika terlalu sering mengunakan gadget dapat meningkatkan resiko timbulnya penyakit mata,kepala pusing,kelainan postur tubuh ganguan pendengaran,mengurangi produktivitas,merusak otak dan lain lain.
          penelitian dari finlandia, radiasi elektromaknetik telphon seluler 1 jam dapat mempengaruhi produksi protein dalam sel, dan apabila terjadi pada sel otah akan berakibat fatal. di indonesia ada sekitar kurang llebih 15 juta orang yang buta karena katarak. katarak disebabkan oleh apabiala protein di lesa mata pecah, bergumpal dan terjadi penumpukan pigmen yang mengaburkan lensa
          apabila anda sering mengunakan gedget berlebihan, mulailah untuk mengurangi nya dengan cara mengurangi pemakaiannya, gunakan waktu dengan sebaik mungkin, dan buatlah aktifitas yang lain. daripada anda mengunakan gedget terus menerus mending anda mengunakan waktu untuk membaca buku.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

semangat baru untuk menjadi santri yang lebih baik

hello my freind, happy santri's day.....          pada 22 oktober ini lah tepat diadakannya hari santri nasional yang diresmikan ole...